
Dugaan Penyalahgunaan Wewenang di Polsek Tamansari: Netralitas Propam Polres Metro Jakarta Barat Dipertanyakan
Jakarta | SUARAGEMPUR.COM – Aroma penyalahgunaan wewenang kembali menyeruak di tubuh institusi kepolisian. Yang mengarah ke Polsek Tamansari, Jakarta Barat, yang diduga menahan sebuah kendaraan Honda HR-V bernomor polisi A 1137 WN milik seorang konsumen selama hampir 11 bulan tanpa dasar hukum yang jelas. Peristiwa ini bermula dari sengketa kredit kendaraan. Sang pemilik mengalami keterlambatan…